18 Rekomendasi Concealer Untuk Remaja Agar Putih

Apalagi produk-produk kecantikannya ada untuk remaja agar menampilkan wajah mereka yang lebih baik. Jadi, sebelum artikel ini saya pernah menjelaskan pengertian concealer, perbedaan concealer dengan bb cream serta hal-hal yag perlu diperhatikan sebelum memilih concealer tersebut. Sob kecantikan tidak lupa kan?

Banyak beragam jenis concealer yang bisa sob nikmati meski usia masih remaja dan pemula. Sttt, kepo belum? Atau sudah tidak sabar lagi mengetahuinya? Berikut ini rekomendasi concealer untuk remaja agar wajah putih yaitu:

1. Wardah Double Function

Merek wardah yang sudah lama di Indonesia menawarkan beragam produknya termasuk concealer tersebut. Concealer wardah memberikan hasil yang sangat sesuai dengan sob meskipun 3 varian warna. Teksturnya sangat creamy sehingga menyatu ke wajah.

2. Maybelline Fit Me Concealer

Produk maybelline ini tidak mau ketinggalan juga loh sob! Produk untuk meratakan warna kulit wajah ini membantu sob menutupi noda, tidak menyumbat pori-pori, mencegah komedo dan jerawat serta teskturnya ringan.

3. Misha The Style Under Eye Brightener

Merek ini paling terkenalnya dengan concealer. Kece banget, manfaat saat pemakaian menutupi noda, bekas luka, mencerahkan plus memutihkan wajah sob kecantikan. Keunggulannya yaitu cocok untuk kulit kuning langsat dengan menyatu sangat baik saat concealer digunakan.

4. Nars Radiant Creamy Concealer

Merek concealer yang dihargai cukup tinggi. Meskipun begitu, kualitasnya pun sama dengan keunggulan sob gunakan seperti menutupi noda, bekas hiperpigmentasi, cocok semua jenis kulit da tidak ada efek samping dalam jangka waktu yang panjang maupun pendek.

5. La Girl Pro Concealer

Teksturnya yang creamy dengan daya tahan yang cukup bagus (tahan lama) dan efektif dalam menyamarkan garis kulit, kulit memerah, menghilangkan noda hitam serta daerah mata yang terdapat kantong mata akibat sering begadang. Teskturnya sangat ringan, menyatu ke wajah dan terlihat natural saat dipakai.

6. The Body Shop Lightening Touch

Jenis concealer ini cair (liquid concealer), ringan dan cocok untuk kulit sensitif.

7. Revlon Photoready Concealer

Fungi yang umum terdapat di concealer ini dalam mempercantik wajah sob kecantikan, tekstur creamy, menyatu ke wajah dan mengandung photocromatic.

8. L’oreal Paris True Match Concealer

Merek yang tidak asing kan? Coba sob ingat, kenal merek ini dimana? Kalau saya pribadi, lihat promosi produk L’oreal di tv atau sedang diperbincangkan banyak teman. Tersedia 9 varian warna dan tinggal pilih sob untuk menyesuaikan warna wajah sob sendiri. Cocok digunakan untuk kulit normal dan jerawat.

9. NYX Concealer Jar

Tekstur yang sebelumnya yaitu creamy sehingga menyatu dengan sempurna ke wajah sob kecantikan dan sangat manjur untuk menutupi kantung mata. Concealer ini tahan 3 jam saja.

10. Bobbi Brown Creamy Concealer

Ini mah paling kental tekstur creamy nya sob! Ketika sob mengaplikasikannya, sob sudah menutupi berbagai noda di wajah dan menutupi kantung mata sekaligus mencerahkan. Daya tahannya selama 8 jam.

11. Silkygirl Quick Fix Care Concealer

Concealer yang menyamarkan bintik hitam dan noda di wajah dengan sekali usap (liquid concealer jenis tipe concealernya). Sob kecantikan tidak perlu susah bermake up yang bikin ribet plus terbuangnya waktu saat bepergian.

12. Menow Foundation 4 Color

Sob ingin tampil simpel tanpa mengeluarkan uang banyak? Merk ini perlu sob masuk ke daftar list. Fungsinya pun banyak loh sob! selain dipakai concealer, bisa digunakan ke wajah sebagai highlighter, foundation dan contour. Tekstur creamnya sangat lembut dan natural.

13. Inez Concealing Stick

Teksturnya creamy sangat jarang dikarenakan bentuknya stick. Yup, ini tinggal dioleskan bagian yang mau disamarkan ke wajah sob. Mudah kan?

14. Menow Concealer Pencil

Walaupun bentuknya kecil dan simpel, ini praktis untuk dibawa kemana saja alias tinggal dimasukkan ke dalam tempat penyimpanan khusus kosmetik sob kecantikan. jangan khawatir, produk ini dilengkapi adanya tutup sehingga tidak menggores kesana kemari. Kalau ujung concealernya habis, tinggal serut deh!

15. Wet n Wild Photo Focus Concealer

Sob mempunyai hobi berfoto? Jangan khawatir, produk concealer ini menampilkan wajah sob bersinar dan cantik di segala kondisi. Jadi, sob kecantikan jepret kamera di ruangan gelap pun , efek concealer di wajah sob masih terlihat cantik saja. 

16. Focallure Concealer Stick

Ini ada keistimewaanya yaitu tidak berbau dan nyaman di wajah sob. Tidak mudah terhapus dengan air plus tahan lama setelah diaplikasikan. Kandungan kombinasi vitamin E dengan formula soft focus powder akan membantu kulit kencang dan awet muda. Tipe stick concealer.

17. Kleancolor Concealer

Jenis produk concealer ini sangat cocok untuk remaja dan memberikan tampilan wajah sob menjadi natural (tidak berlebihan). Harganya pun murah, cocok bagi sob yang isi dompetnya sedikit.

18. Pixy Concealing Base

Salah satu produk pixy dari concealernya yang low budget dan kombinasi foundation plus concealer. Mantap bingitz kan? Harganya murah dikarenakan merek lokal.

Dengan kedelapan belas rekomendasi concealer untuk memutihkan wajah diatas produk concealernya masih banyak lagi, saya cuman mengupasnya untuk fans sobat kecantikan di website kami. So, tampilkan wajah sob yang menarik di tahun 2020 ini. Ketahui pula penyebab wajah kusam dan gelap yang sering terlupakan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *